fbpx
Search
View Categories

Bagaimana jika usaha saya tidak dijadikan PT?

< 1 min read

PT menjamin adanya pemisahan harta antara harta perusahaan dan harta pribadi. Hal ini penting apabila terjadi resiko, kerugian perusahaan hingga pailit, karena semua akan dibebankan kepada harta perusahaan saja dan harta pribadi akan tetap aman. Selain itu, usaha yang tidak dijadikan PT menghadapi lebih banyak perselisihan/sengketa dalam hal ketenagakerjaan dan hak kekayaan intelektual dengan karena tidak mempunyai legalitas seperti PT, yang berbadan hukum.

Powered by BetterDocs

Jika anda sudah pernah terdaftar sebagai Documenta User, anda bisa lanjut dengan login dibawah ini

Mohon maaf, untuk pendaftaran sementara hanya dapat dilakukan melalui pesan WhatsApp kepada tim kami

Documenta Artikel
Our Contact